

Reporter: titikkata | Editor: titikkata Asuransi Jasindo, terus melakukan upaya untuk mengembalikan kinerja keuangan perusahaan agar kembali sehat. Saat ini perusahaan plat merah itu tengah menerapkan berbagai langkah kebijakan penghematan diantaranya dengan menutup kantor-kantor cabang.
Tonton Berita Menarik Lainnya Di Sini